
Sebenarnya jawabannya sederhana sekali yaitu karena Mitsubishi Maven adalah hasil kerjasama dengan Suzuki, jadi kalau dibuat sama ya gak masalah tetapi mesin berbeda.
.
Spesifikasi Mitsubishi Maven
Eksterior Mitsubishi Maven — Desain eksterior mobil MPV ini terbilang menawan dan simpel, Pada bagian fascia depan memiliki grill radiator yang ukurannya cukup besar dan dibubuhi aksen chroome di bagian sisi atas dan bawahnya serta dipadukan dengan lampu depan yang dibuat menyatu dengan grill tersebut sehingga Desain Mitsubishi Maven ini menjadi lebih bergaya. Sedangkan pada bumper depan dipasang fog lamp pada setiap sisinya, adalagi pada sisi samping Maven ini memiliki lampu sein pada bagian spionnya membuat mobil ini terlihat lebih menarik dan juga memiliki tonjolan garis di bagian bawah yang memanjang dari depan ke belakang sehingga tampil lebih stylish. Pada bagian belakang ada aksen rear spoiler ukuran sedang dipadu ukuran lampu belakang yang cukup besar serta mempunyai bumper yang terlihat sangat kokoh.Interior Mitsubishi Maven — Pada bagian dalam Mobil Mitsubishi ini sebenarnya sama dengan Mobil Suzuki Grand Max dan bersaing dengan Mobil Honda Freed. Pabrikas Mitsubishi hanyalah menyiapkan bagian mesinnya saja karena pada bagian body hasil kerjasama dengan suzuki.
Mesin Mitsubishi Maven— mesin maven menggunakan tipe 4G15 valve 12 SOHC dan berkapasitas 1.468 cc dapat menghasilkan tenaga maksimal 87.4 Ps/ 5500 rpm dengan torsi 12.4/ 3.500 rpm serta sistem bahan bakar menggunakan Bensin RON 88.
Dimensi Mitsubishi Maven— memiliki panjang 4.155 mm dan lebar 1.655 mm serta tinggi 1.855mm (GLX), 1.840mm (GLS). Pada bagian wheelbhase adalah 2.625mm sedangkan padsa ground clearance GLX= 175mm dan GLS= 170mm.
Harga Mitsubishi Maven Terbaru
Harga Mitsubishi Maven Baru
Mitsubishi Maven GLS Rp. 154 juta
Mitsubishi Maven GLX Rp. 137 juta
Harga Mitsubishi Maven Terbaru bekas
Mitsubishi Maven GLS tahun 2005 Rp. 85 juta
Mitsubishi Maven GLS tahun 2006 Rp. 90 juta
Mitsubishi Maven GLS tahun 2007 Rp. 110 juta
Mitsubishi Maven GLS tahun 2008 Rp. 120 juta
Mitsubishi Maven GLX tahun 2005 Rp. 85 juta
Mitsubishi Maven GLX tahun 2006 Rp. 90 juta
Mitsubishi Maven GLX tahun 2007 Rp. 105 juta
Mitsubishi Maven GLX tahun 2008 Rp. 110 juta
Mitsubishi Maven GLX tahun 2009 Rp. 115 juta

Baca juga Honda Odyssey terbaru dan Toyota Camry terbaru.